Sebab sebagaimana Yunus menjadi tanda bagi orang orang Niniwe, demikian pula Anak Manusia akan menjadi tanda bagi angkatan ini. Luk 11:30
  Yesus adalah tanda yang sangat jelas sebagai utusan Allah untuk memanggil orang bertobat. Hanya orang yang mau membuka diri kepada Allah dan utusan-Nya akan mengubah hidupnya serta bertobat. Sementara mereka yang membenarkan diri selalu mencari alasan pembenaran sikapnya yang keliru. Bukan tanda mujizat yang seharusnya mendorong orang untuk bertobat, tetapi sikap rendah hati yang melihat kasih Allah.
  TUHAN telah memperkenalkan keselamatan yang dari pada-Nya Mzm 98:2
  demikian pula Anak Manusia akan menjadi tanda bagi angkatan ini. (Luk 11:30)
 Yesus adalah tanda yang sangat jelas sebagai utusan Allah untuk memanggil orang bertobat. Hanya orang yang mau membuka diri kepada Allah dan utusan-Nya akan mengubah hidupnya serta bertobat. Sementara mereka yang membenarkan diri selalu mencari alasan pembenaran sikapnya yang keliru. Bukan tanda mujizat yang seharusnya mendorong orang untuk bertobat, tetapi sikap rendah hati yang melihat kasih Allah.
  TUHAN telah memperkenalkan keselamatan yang dari pada-Nya (Mzm 98:2)
 http://renungan-harian.net/
  
0 comments:
Posting Komentar