- Bacaan I: Yes 7:10-14,8:10
- Mazmur: Mzm 40:7-8a,8b-9,10,11
- Bacaan II: Ibr 10:4-10
- Injil: Luk 1:26-38
Renungan
Kata malaikat itu kepadanya: “Jangan takut, hai Maria, sebab engkau beroleh kasih karunia di hadapan Allah” (Luk 1:30)
Malaikat membawa kabar sukacita, bahwa Maria yg terberkati akan mengandung dari Roh Kudus. Maria berani menerimanya dengan penuh iman dan juga rasa sukacita. Keberanian Maria menerima kabar dari malaikat itu juga sesuatu yang menakjubkan. Karena kita sendiri, meski sering mendengar kabar baik dari Sabda Allah, belum tentu kita berani menerimanya seperti yang dikehendaki Allah. Inilah bukti kalau iman kita tipis. Ayo kita pertebal.
Ya Tuhan aku datang melakukan kehendakmu (Mzm 40:7-8)
Diambil dari http://renungan-harian.net
0 comments:
Posting Komentar