Secara resmi Penerbit dan Toko Buku OBOR. Dikelola oleh Perkumpulan Rohani OBOR, sebuah lembaga milik KWI. Lembaga ini melayani umat Katolik dengan menerbitkan buku-buku rohani Katolik serta menjual aneka kebutuhan peribadatan Katolik.
Saya yakin banyak yang tahu secara pasti di mana letak Toko Buku ini. Tapi apakah banyak yang tahu bahwa mereka juga saat ini aktif mengelola sebuah situs? Lengkap dengan forum diskusi, situs ini dapat diakses melalui http://www.obormedia.com.
Lalu, siapa pula yang nggak kenal Facebook? Kita juga bisa mengunjungi Facebook OBOR di sini.
Penerbit dan Toko Rohani OBOR
Jl. Gunung Sahari no. 91
Jakarta Pusat 10610
Telp.(021) 422 2396
Fax. (021) 421 9054
0 comments:
Posting Komentar